11 Jenis Pakan Belut
Hal ini yang menyebabkan budidaya belut media lumpur lebih efisien dari segi pakan, karena cadangan pakan alami sangat berlimpah. Plankton memiliki nilai protein yang tinggi sehingga dapat memicu pertumbuhan belut menjadi lebih cepat.
Daftar isi postingan ini
Ikan Kecil untuk pakan Awal
Pakan Jenis ini cocok untuk belut saat masih bibit. Jadi sebelum anda memasukkan belut ke tempatnya (media hidu[ belut bisa berupa drum atau kolam), anda bisa memasukkan ikan-ikan kecil terlebih dulu untuk makan mereka.
Belatung
Belatung juga murah dibuat. Bagi sebagian orang, membuat belatung jauh lebih efektif untuk pakan ikan, termasuk belut. Selain karena biaya murah, proteinnya juga tinggi.Namun, untuk pemula harus ekstra hati-hati karena jika tidak professional, budidaya belatung bisa mempengaruhi kesehatan Anda.
Temulawak
Menurut Badan Pemberdayaaan Masyarakat Provinsi jawa Timur, Temulawak (Curcuma xanthorrhiza) mampu menambah nafsu makan hewan licin ini. Caranya 200 gram temulawak kita tumbuk halus lalu kita rebus, setelah dingin tuang di tempat belut kita biasa bersembunyi.
11. Limbah Organik
Tahukah anda, ada lho teman kita yang memberikan limbah organik seperti jambu merah yang terbuang, nasi hampir basi, dll sebagai pakan belut. Tapi, bahan-bahan ini harus dicampur dengan pelet, protein, suplemen, dan tetes tebu atau gula.
Faktor Penting Dalam Pakan Ikan
Kembali kami tekankan, bahwasannya dalam budidaya belut atau ikan lainnya, faktor penting untuk meningkatkan dan mempercepat pertumbuhan belut, sehingga hasil panen sesuai dengan harapan adalah dengan menjaga kualitas dan kuantitas pakan yang baik.
Biasanya pakan alami seperti plankton dan ikan-ikan kecil didalam kolam, hanya digunakan sebagai pakan cadangan ketika terjadi kekurangan pakan dan bukan merupakan pakan utama belut, hal ini karena jumlah pakan alami dikolam budidaya yang terbatas.
Sekian tentang pembahasan belut.Smoga bermanfaat..
NB: Postingan ini di import dari blog otomologi yang di terbitkan kembali untuk sipjos.com dan di sesuaikan struktur kode penulisanya oleh : pakpandir.com | sipjos.com | CutMedia